Twitter

Head

Tab 1.1 Tab 1.2 Tab 1.3
Tab 2.1 Tab 2.2 Tab 2.3
Tab 3.1 Tab 3.2 Tab 3.3

Pages

Kamis, 19 April 2012

Sejarah Komputer

Generasi Zero 


1.    Orang pertama yang membuat mesin hitung adalah ilmuan Perancis bernama Blaise Pascal ( 1623 – 1662 ), sehingga pemrograman Pascal diberikan menurut namanya. Mesin hitung ini dibuat th 1642 ketika dia berusia 19 th, dirangcang untuk membantu ayahnya yang bekerja sebagai pemungut pajak mesin hanya dapat melakukan penjumlah dan pengurangan.

2.    30 th kemudian pada tahun 1646 – 1716  Baron Gotfried Wilhem Leibniz (Jerman) membuat mesin mekanis yang dapat melakukan perkalian, pembagian. Menjadi kalkulator 4 fungsi.

3.    Tidak banyak perkembangan selama 150 th. Hingga  anatara th 1792 -1871 seorang professor matematika di universitas Cambridge, Charles Babbage penemu speedometer, membuat Mesin Deferensi  adalah alat mekanis yang dirancang untuk menjalankan Algoritma tunggal dan metode deferensi dengan menggunakan polynomial. Metode ini mencatat hasil-hasil pada plat tembaga dg sepotong baja, jadi merupakan media seperti kartu berlubang dan CD-Room.

4.   Mesin Analitis adalah pengganti mesin Deferensi  dengan memiliki kemampuan menyimpan, mengolah bagian input output. Mesin ini dapat deprogram dalam bahasa Assembly sederhana maka ia memerlukan software. Untuk membuat software Babbage memperkerjakan seorang wanita bernama Ada Augusta Lovelace (Inggris). Jadi Ada Auguta Lovelace adalah programmer computer pertama di dunia.





0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More